Minggu, 18 Desember 2016

Apakah nikmat Allah itu hanya berupa dunia dan dunia saja

Apakah nikmat Allah itu hanya berupa dunia dan dunia saja?!

_____________

Cermati petuah Ibnul Qayyim rahimahullah,

"فإنّ مَن لم يرَ نعمة الله عليه إلا في مأكله و مشربه و عافية بدنه ؛ فليس له نصيبٌ مِن العقل البتة."

"Jika seseorang tidak melihat nikmat-nikmat Allah kecuali hanya dari makan, minum serta kesehatan badan saja, maka (ketahuilah) maka ia orang yang tidak punya akal sehat."

****
Kemudian beliau lanjutkan,

"فنعمة الله بالإسلام و الإيمان ، و جذب عبده إلى الإقبال عليه ، و التلذذ بطاعته ؛ هي أعظم النعم."

"(Ketahuilah) bahwa nikmat Allah berupa islam, iman, kemudahan untuk tunduk, serta rasa nikmat dalam beribadah adalah nikmat terbesar."

****

Lalu beliau tambahkan,

"و هذا إنما يُدرك : بنور العقل ، و هداية التوفيق ."

"Namun hal ini hanya bisa diraih dengan cahaya akal sehat, serta hidayah dari Allah."

✍🏻 Sumber: Madarijus Salikin, 1/277.

Telegram.me/fawaidlimiyyah

Tidak ada komentar:

Posting Komentar